Rabu, 07 Oktober 2009

Wanita Terhebat di Hidupku

Setelah Posting Comment di salah satu fb temen aku jd ingat mama,
Entah Kenapa hari ini ku semakin disadarkan betapa besar pengorbanan hidup yg mama berikan untukku.

Sebagai seorang wanita yg sudah melahirkan 2 orang Putra, tentunya aku tau Seperti apa perasaan Seorang Mama.

Penyesalanku begitu dalam dengan sikapku terhadap mama dimasa2 remaja.
Rasa Berdosa sangat menyiksaku. Kubersikap dan berfikir bahwa mama TIDAK SAYANG pada ku.
Padahal semua yg dilakukan mama dulu adalah untuk kebaikannku... Justru karena mama SANGAT SAYANG padaku.

Ku Menyesal jika Teringat...
Bagaimana ku begitu malas kalau disuruh mama,
Bagaimana kuselalu dengan wajah cemberut jika mama memintaku membantunya,
Bagaimana Ku merajuk kalau mama melarangku berbuat sesuatu,
Bagaimana ku Menangis kalau mama tak mengambulkan permintaaku,
Bagaimana ku Mengomel, mengurung diri di kamar, mendiamkan mama jika mama menegur / memarahiku,
Bagaimana ku selalu berfikir bahwa keluargaku tak pernah mau mengerti aku,
Bagaimana aku beranggapan bahwa aku berada di keluaraga yg buruk. :((


Ya Alalah,.. Betapa besar dosaku dimasa lalu,
Semua yg kupikirkan dan kurasakan dimasa lalu ITU SALAH...!!!

Mama Menyuruh dan meminta membantunya adalah untuk mengajari aku,
Mama melarangku karena ada hal yang tidak baik jika itu aku lakukan,
Mama Tak mengabulkan permintaan ku karena mama tak mau menjadikan ku anak yang manja,
Mama Menegur dan Memarahiku karena ingin memberi tahu hal yang baik dan Tidak baik,
dan Aku.....
BERUNTUNG mememiliki KELUARGA seperti yang aku miliki...

Keadaan diKelauarga menempaku menjadi Mandiri dan tak selalu bergantung pada orang lain,
Keadaan Keluarga mejadikan dorongan tersendiri dan semangat menjadi orang yang lebih baik.

Ku bisa bayangkan bagaimana rasanya mama MENGANDUNGku, Melewati masa NGIDAM yang begitu berat, Membawa beban Perut Besar sambil Kerja...

Ku bisa bayangkan bagaimana Harus Begadang Menjaga ku, membuatkan susu, Menganti popok, Kurang tidur tapi besok tetap harus Bekerja.

Ku bisa bayangkan Betapa Khawatirnya mama saat aku sakit, bahkan jauh lebih berat karena kondisi kesehatanku yang memang tidak terlalu baik dimasa kecil.

Kubisa Bayangkan Bagaimana lelahnya mama, Selain bekerja mama harus tetap mngurus keluarga.

Apa yang dilakukan mama untukku seperti tak ada habisnya, Mama Membesarkanku, Menyekolahkanku, Mengantarkanku pada sebuah Pernikahan, Mendoakanku Mendapatkan perkejaan yang baik, dan Kini...
Mama Harus Menjaga Anakku... Cucunya.... :)

Trimakasih mama... Maafkan Anakmu yang Tak tau diri ini....

TAPIIIII....
kalau ku bawa anakku bersamaku sepertinya aku akan lebih tak tau diri,.. karena Cucu bagi mama adalah kebahagiaanya tersendiri.. Mama akan sangat Sedih kalau sampai dipisahkan dengan cucunya. :)

Hmmm Mama... MAMA memang PEREMPUAN HEBAT....!!!! :)

KUBAHAGIA bisa memberikan 2 Cucu Laki-Laki untuk mama...., Kalau Namabah 1 Perempuan lagi gimana ya... hehehehe... TQ for suamiQ yg juga begitu sayang pada mamaQ.....